PERKECAMBAHAN HIPOGEAL DAN EPIGEAL

Perkecambahan Hipogeal 
§  Kotiledon tetap berada di dalam tanah karena hipokotil tidak tumbuh atau tumbuh sangat sedikit.
§  Tunas terdorong ke permukaan tanah karena pertumbuhan dari epikotil.
§  Contoh: Kacang kapri dan jagung


 

Perkecambahan Epigeal 
§  Kotiledon terangkat ke atas permukaan tanah karena perkembangan hipokotil.
§  Kulit biji akan lepas dan kotiledon akan menghijau.§  Contoh: Kacang Buncis dan kacang Potong
 

PERKECAMBAHAN HIPOGEAL DAN EPIGEAL PERKECAMBAHAN HIPOGEAL DAN EPIGEAL Reviewed by Selalu Ada on September 05, 2016 Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.